Sabtu, 20 Januari 2018

Jadwal Dan Syarat Pelatihan K3 Gratis

Dalam dunia kerja pelatihan lingkungan sangat diperlukan, hal ini untuk meminimalisir resiko dan kecelakaan yang terjadi di tempat kerja, anda bisa menemukan pelatihan K3 gratis dimanapun anda berada, namun untuk pelatihan K3 yang benar benar memberikan ilmu yang bermanfaat hanya bisa ditemukan dibeberapa tempat saja. K3 sendiri merupakan kepanjangan dari keselamatan dan kesehatan kerja. Anda bisa mengikuti pelatihan K3 umum dengan bersertifikat DEPNAKER RI, diberbagai wilayah Indonesia seperti Jakarta, Solo dan daerah Kinasih Depok. 


Diadakannya pelatihan K3 gratis maupun yang tidak gratis ini memiliki tujuan untuk memenuhi operasional perusahaan dalam menuju produktifitas yang efisien. Dalam program pelatihan K3 ini memiliki sasaran berbagai hal, seperti penjelasan tugas dan tanggung jawab ahli K3, menjelaskan bahwa K3 sangat menguntungkan bagi seuatu perusahaan, penjelasan terhadap sistem pelaporan jika terjadi kecelakaan dengan mengetahui faktor penyebab kecelakaan tersebut, dan masih banyak lagi hal lainnya yang menjadi sasaran diakakannya pelatihan K3. Berikut ini adalah jadwal pelatihan yang sangat penting bagi anda yang ingin mengikuti pelatihan terebut.

·         Berlokasi Jakarta

Jadwal pelaksanaannya tanggal 15 hingga 28 Februari 2017, 20 hingga 31 maret 2017, 17 hingga 29 April 2017, tanggal 22 mei hingga 5 juni 2017, 24 Juli hingga 4 agustus 2017, 21 agustus hingga 1 september 2017, 18 hingga 29 september, 16 hingga 27 Oktober 2017, 20 November hingga 1 desember 2017, dan 18 hingga 29 desember 2017.

·         Kinasih, Depok

Jadwal pelaksanaannya adalah 13-26 Januari 2017, tanggal 15-28 Februari 2017, tanggal 20-31 Maret 2017, 17-29 April 2017, 22 mei -5 juni 2017, 19-30 juni 2017, 24 juli hingga 4 agustus 2017, 21-1 eptember 2017, 18 -29 september 2017, 16-27 oktober 2017, 201 november hingga 1 desember 2017.

Selain mengetahui jadwal dan lokasi, penting juga mengetahui syarat syarat yang berlaku dalam pelatihan K3 gratis maupun berbayar. Syarat syarat yang harus dipenuhi antara lain melampirkan pas photo 4x3, 4x6, 2x3 masing masing 4 lembar dengan background merah, fotokopi ijazah terakhir, fotocopy identitas, daftar riwayat hidup, surat keterangan sehat, dan surat penugasan dari perusahaan.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar